DAILY BREAD 23 MEI 2023

Pdt. dr. Horas Agustian Lumban Tobing, M.Th

Lukas 18:1,8B AMP Sekarang Yesus memberi tahu para murid sebuah perumpamaan untuk menekankan bahwa setiap saat mereka harus berdoa dan tidak menyerah dan putus asa,.Namun, ketika Anak Manusia datang, akankah Dia menemukan iman [yang gigih] seperti ini di bumi?”

Allah tidak lalai dan tidak berlambat-lambat menjawab doa, saat kita berdoa kita harus percaya doa kita sudah dijawab. Allah suka doa kita karena itu menunjukkan kita percaya kepada-Nya.
Doa dengan iman berarti kita selalu melibatkan Allah dan gigih berlari ke garis akhir dimana Allah menanti dengan jawaban doa kita.
Amin

TUHAN YESUS MEMBERKATI


BREAD TODAY
2 Sam 17,18; Maz 53:5-7; Luk 18:1-14; Ams 25:8-10