DAILY BREAD 21 SEPTEMBER 2023

Pdt. dr. Horas Agustian Lumban Tobing, M.Th

Yesaya 52:7 (TB) Betapa indahnya kelihatan dari puncak bukit-bukit kedatangan pembawa berita, yang mengabarkan berita damai dan memberitakan kabar baik, yang mengabarkan berita selamat dan berkata kepada Sion: “Allahmu itu Raja!”

Kata indah atau welcome bermakna sangat diharapkan untuk berada di rumah. Setiap orang menginginkan damai di properti yang paling pribadi yaitu rumah terlebih hati dan pikitannya.

Kedatangan pembawa kabar baik selalu dinantikan, terlebih kabarnya adalah bahwa Allah sudah bangkit untuk menyayangi umat-Nya.
Amin

TUHAN YESUS MEMBERKATI


BREAD TODAY
Yes 51,52; Maz 1041-9: 2 Kor 11; Ams 15:23-26